Description
The Silk Road Journey with Xuanzang
Penulis: Sally Hovey Wriggins
Cetakan I, September 2015
15,5×22,5 cm, xvi + 436 hlm
ISBN: 978-602-1235-24-9
Berat: 450 gr
Rp85.000 Rp38.250
Napak Tilas Jalur Sutra Xuanzang
Catatan Sejarah Perjalanan ke Barat
SALAH seorang kaisar Tiongkok menggelari beliau “Permata Kekaisaran.” Biksu yang mengadakan perjalanan dari Tiongkok ke India melalui Jalur Sutra di abad ke tujuh ini, yakni Xuanzang (Hsuan-tsang), merupakan salah seorang di antara penjelajah Jalur Sutra paling terkemuka. Beliau sama tersohornya di Asia, sebagaimana halnya Marco Polo di dunia Barat.
Beliau berniat mengunjungi tanah suci umat Buddha di India guna mendapatkan naskah asli pustaka suci agama Buddha ketimbang bertumpu pada terjemahan-terjemahan yang terkadang membingungkan sebagaimana tersedia saat itu di Tiongkok.
Beliau juga berharap memperoleh kesempatan belajar di bawah bimbingan guru-guru agama terkemuka serta mengunjungi tempat-tempat suci Buddha. Selama perjalanan beliau, antara tahun 629 hingga 645 M, beliau telah menempuh jarak 10.000 mil.
Out of stock
The Silk Road Journey with Xuanzang
Penulis: Sally Hovey Wriggins
Cetakan I, September 2015
15,5×22,5 cm, xvi + 436 hlm
ISBN: 978-602-1235-24-9
Berat: 450 gr
Weight | 0.45 kg |
---|
Reviews
There are no reviews yet.